Bingung cari spesifikasi PC Resident Evil 4 di mana? Check persyaratan sistem nya di sini!
Diketahui bahwa spesifikasi PC Resident Evil 4 memerlukan komputer atau laptop dengan sistem OS Windows 8 atau 10 supaya bisa dimainkan tanpa adanya kendala.
Ringannya, spesifikasi PC Resident Evil 4 cuman perlu RAM sebesar 2 GB saja agar dapat berjalan dengan lancar.
Baca Juga: Biodata & Potret Ella Freya, Model Dibalik Ashley Graham di Resident Evil 4 Remake
Selain itu, ukuran game ini juga tergolong kecil karena hanya memakan ruang kosong sebanyak 15 GB di HDD atau SSD.
Langsung saja, System Requirements RE4 adalah sebagai berikut:
Baca Juga: Gotham Knights Dikabarkan Memiliki Ukuran Size Game Lebih dari 86 GB
MINIMUM:
- OS: Windows 8 atau 10
- CPU Intel: Intel® Core™ 2 Duo 2.4 Ghz atau AMD Athlon™ X2 2.8 Ghz.
- RAM: 2 GB
- GPU: NVIDIA® GeForce® 8800GTS atau ATI Radeon™ HD 4850
- DirectX: Versi 9.0c
- Storage: 15 GB
Baca Juga: Museum Komputer dan Konsol Retro Hancur Terkena Bom di Ukraina
Artikel Terkait
Resident Evil 4 Remake akan Segera Diumumkan? Akan Bawa Beberapa Perubahan
Resident Evil 4 Remake Akhirnya Diumumkan Beserta Tanggal Rilis
Biodata & Potret Ella Freya, Model Dibalik Ashley Graham di Resident Evil 4 Remake
Selain Resident Evil 4 Remake? Berikut 5 Remake Game Horor Seram yang Belum Kamu Ketahui!
8 Musuh Resident Evil 4 Yang Mungkin Semakin Mengerikan Jika Muncul Di Versi Remake